Implementasi Dukungan Kebijakan Sekolah Dalam Upaya Peningkatan Literasi Kesehatan Untuk Penanganan Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.93
Keywords:
dukungan kebijakan sekolah, literasi kesehatan, pencegahan covid-19
Abstract
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi pustaka dan wawancara dengan salah satu kepala sekolah dasar di Banyumas. Peneliti mengumpulkan informasi literasi kesehatan melalui jurnal ilmiah, peraturan, dan buku teks yang terakreditasi dan bereputasi baik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran literasi kesehatan perlu dilakukan dan ditingkatkan baik dalam pembelajaran online maupun tatap muka dalam mengurangi bahaya Covid-19. Kebijakan sekolah dalam mendukung keterlibatan peningkatan literasi kesehatan dalam pola hidup sehat sangat berarti. Kebijakan sekolah dalam mendukung literasi kesehatan dibagi menjadi tiga, yaitu kebijakan pendukung berupa peraturan, kebijakan terkait sarana dan prasarana, dan kebijakan terkait pendanaan dan sumber daya.
References
Apriliani, S. R. A. ., & Utami, F. B. . (2021). Peran Orang Tua dalam Menerapkan Kemampuan Literasi Kesehatan Anak Usia Dini pada Pandemi Covid-19 Di Lingkungan RT.04 RW.26 Pekayon Jaya Bekasi Selatan. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 3852–3562. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i2.1486
Ditiaharman, F., Agsari, H., & Syakurah, R. A. (2022). Literasi Kesehatan Dan Perilaku Mencari Informasi Kesehatan Internet Pada Siswa Sekolah Menengah Atas. PREPOTIF: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(1), 355–365. https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i1.2762
Djumiko, D., Fauzan, S., & Jailani, M. (2020). Panduan Kepala Sekolah Untuk Mengelola Sekolah Pada Masa Pandemic Covid-19: The Principal’s Guide to Managing Schools During The Covid-19 Pandemic. Pedagogik: Jurnal Pendidikan, 15(2), 56–69. https://doi.org/10.33084/pedagogik.v15i2.1701
Handayani, L. S., & Zulaikhah, Z. (2020). Analisis Kebijakan Kepala Sekolah Dalam Pembelajaran Daring Bagi Guru Di Era New Normal. Auladuna: Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 7(2), 176. https://doi.org/10.24252/10.24252/auladuna.v7i2a7.2020
Hermanto, H., Marini, A., & Sumantri, M. (2021). Studi Kebijakan Kepala Sekolah Dalam Pembelajaran Daring Bagi Siswa Sekolah Dasar di Era New Normal Pada Masa Pandemik Covid-19. Jurnal Basicedu, 5(3), 1502-1508. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i3.936
Kemenkes RI (2020) Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus. Disease (Covid-19).
Khairuddin, K. (2020). Kepemimpinan kepala Sekolah Ditengah Pandemi Copid-19. Edukasi, 8(2), 171-183. https://doi.org/10.32520/judek.v8i2.1161
Manurung, B., & Sibuea, N. (2021). Perubahan model kebijakan pelayanan kepala sekolah di SMA Negeri 20 Medan di era COVID-19. Indonesian Journal of Educational Development, 2(1), 10-18. https://doi.org/10.5281/zenodo.4781837
Moleong, L. J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosda Karya
Sari, E., & Noor, A. F. (2022). Kebijakan Pembelajaran Yang Merdeka: Dukungan Dan Kritik. Educativo: Jurnal Pendidikan, 1(1), 45–53. https://doi.org/10.56248/educativo.v1i1.7
Siswati, T., Waris, L., & Olfah, Y. (2022). Implementasi Interprofesional Education Literasi Remaja Sehat Pada Masa Pandemi Covid-19. J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(10), 2547–2554.
Zagoto, M. M., Yarni, N., & Dakhi, O. (2019). Perbedaan Individu Dari Gaya Belajarnya Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 2(2), 259–265. https://doi.org/10.31004/jrpp.v2i2.48
Zakaria, Z. (2022). Literasi Kesehatan: Peluang Pembelajaran Sekolah Dasar dalam Mitigasi Covid-19. Dirasah: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Dasar Islam, 5(1), 1-11. https://doi.org/10.51476/dirasah.v5i1.311
Downloads
Published
2022-12-30
How to Cite
Retmana, I. (2022). Implementasi Dukungan Kebijakan Sekolah Dalam Upaya Peningkatan Literasi Kesehatan Untuk Penanganan Covid-19. Educativo: Jurnal Pendidikan, 2(1), Page 39–48. https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.93
Issue
Section
Artikel
License
Copyright (c) 2023 Indra Retmana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
DOI:
https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.93Keywords:
dukungan kebijakan sekolah, literasi kesehatan, pencegahan covid-19Abstract
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi pustaka dan wawancara dengan salah satu kepala sekolah dasar di Banyumas. Peneliti mengumpulkan informasi literasi kesehatan melalui jurnal ilmiah, peraturan, dan buku teks yang terakreditasi dan bereputasi baik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran literasi kesehatan perlu dilakukan dan ditingkatkan baik dalam pembelajaran online maupun tatap muka dalam mengurangi bahaya Covid-19. Kebijakan sekolah dalam mendukung keterlibatan peningkatan literasi kesehatan dalam pola hidup sehat sangat berarti. Kebijakan sekolah dalam mendukung literasi kesehatan dibagi menjadi tiga, yaitu kebijakan pendukung berupa peraturan, kebijakan terkait sarana dan prasarana, dan kebijakan terkait pendanaan dan sumber daya.
References
Apriliani, S. R. A. ., & Utami, F. B. . (2021). Peran Orang Tua dalam Menerapkan Kemampuan Literasi Kesehatan Anak Usia Dini pada Pandemi Covid-19 Di Lingkungan RT.04 RW.26 Pekayon Jaya Bekasi Selatan. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 3852–3562. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i2.1486
Ditiaharman, F., Agsari, H., & Syakurah, R. A. (2022). Literasi Kesehatan Dan Perilaku Mencari Informasi Kesehatan Internet Pada Siswa Sekolah Menengah Atas. PREPOTIF: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(1), 355–365. https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i1.2762
Djumiko, D., Fauzan, S., & Jailani, M. (2020). Panduan Kepala Sekolah Untuk Mengelola Sekolah Pada Masa Pandemic Covid-19: The Principal’s Guide to Managing Schools During The Covid-19 Pandemic. Pedagogik: Jurnal Pendidikan, 15(2), 56–69. https://doi.org/10.33084/pedagogik.v15i2.1701
Handayani, L. S., & Zulaikhah, Z. (2020). Analisis Kebijakan Kepala Sekolah Dalam Pembelajaran Daring Bagi Guru Di Era New Normal. Auladuna: Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 7(2), 176. https://doi.org/10.24252/10.24252/auladuna.v7i2a7.2020
Hermanto, H., Marini, A., & Sumantri, M. (2021). Studi Kebijakan Kepala Sekolah Dalam Pembelajaran Daring Bagi Siswa Sekolah Dasar di Era New Normal Pada Masa Pandemik Covid-19. Jurnal Basicedu, 5(3), 1502-1508. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i3.936
Kemenkes RI (2020) Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus. Disease (Covid-19).
Khairuddin, K. (2020). Kepemimpinan kepala Sekolah Ditengah Pandemi Copid-19. Edukasi, 8(2), 171-183. https://doi.org/10.32520/judek.v8i2.1161
Manurung, B., & Sibuea, N. (2021). Perubahan model kebijakan pelayanan kepala sekolah di SMA Negeri 20 Medan di era COVID-19. Indonesian Journal of Educational Development, 2(1), 10-18. https://doi.org/10.5281/zenodo.4781837
Moleong, L. J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosda Karya
Sari, E., & Noor, A. F. (2022). Kebijakan Pembelajaran Yang Merdeka: Dukungan Dan Kritik. Educativo: Jurnal Pendidikan, 1(1), 45–53. https://doi.org/10.56248/educativo.v1i1.7
Siswati, T., Waris, L., & Olfah, Y. (2022). Implementasi Interprofesional Education Literasi Remaja Sehat Pada Masa Pandemi Covid-19. J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(10), 2547–2554.
Zagoto, M. M., Yarni, N., & Dakhi, O. (2019). Perbedaan Individu Dari Gaya Belajarnya Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran, 2(2), 259–265. https://doi.org/10.31004/jrpp.v2i2.48
Zakaria, Z. (2022). Literasi Kesehatan: Peluang Pembelajaran Sekolah Dasar dalam Mitigasi Covid-19. Dirasah: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Dasar Islam, 5(1), 1-11. https://doi.org/10.51476/dirasah.v5i1.311
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Indra Retmana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.